Maret 07, 2023

INFO LOKER ( LOWONGAN ) Instrument Maintenance Staff DI MALUKU UTARA

Amelia Tharuni 黃美花 • 2nd Human Resources Recruiter
3 hours ago
DIBUTUHKAN SEGERA!

Posisi: Instrument Maintenance Staff
Penempatan: Site, Pulau Obi - Maluku Utara

Kualifikasi:
- Pendidikan minimal D3 (teknik listrik, teknik elektronika, teknik Instrument) 
- Pengalaman <3 tahun di bidang yang sama
- Memiliki pengetahuan tentang kelistrikan dan instrumentasi
- Mampu menggunakan alat ukur dan kalibrasi peralatan instrumentasi
- Memahami cara kerja transmiter dan Instrument device lainnya yang umum di perusahaan perindustrian
- Tidak phobia ketinggian

Bagi yang berminat silahkan mengirimkan CV dengan format Subject ke email dibawah.
Subject: Nama_Posisi (Ex: Mastianus_Instrument Maintenance Staff)
Email: recruitment@mspnickel.com

#instrument #instrumentmaintanance #maintenance #teknikinstrument #teknikelektro #teknikelektronika #tekniklistrik #kelistrikan #instrumentasi #lowongan #lowongankerja #lowonganpekerjaan #job #jobvacancy

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Buka terus info, ambil artikel bermanfaat,sebarkan ke semua orang,
Untuk mencari artikel yang lain, masuk ke versi web di bawah artikel, ketik judul yang dicari pada kolom "Cari Blog di sini " lalu enter

POLYESTER

INFO LOWONGAN HARI KAMIS 23 JANUARI 2023

Miftakhul Adnan Auliyanto Miftakhul Adnan Auliyanto ...

POLYESTER,CARA MEMBUAT RUANG LABORATORIUM, KARUNGPLASTIK,MELT INDEX,OBAT JANTUNG,OBAT ASAM LAMBUNG